Penjagaan di Strong Point Dilaksanakan Oleh Polsek Sukalarang Untuk Antisipasi Tawuran Antar Pelajar

    Penjagaan di Strong Point Dilaksanakan Oleh Polsek Sukalarang Untuk Antisipasi Tawuran Antar Pelajar
    Polsek Sukalarang Polres Sukabumi Kota

    Kota Sukabumi - Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Anggota Polsek Sukalarang tepatnya anggota unit samapta yang aktif berpatroli serta melaksanakan penjagaan dan pengaturan lalu lintas di strong point sukalarang, antisipasi terjadinya tawuran antar pelajar, Rabu (01/11/2023).

    “Kehadiran polisi di tengah masyarakat menjadi prioritas bagi Polsek Sukalarang, selain kegiatan patroli yang bertujuan agar terciptanya situasi kamtibmas yang aman terkendali, seperti diketahui rawannya bubaran anak sekolah akan adanya tawuran antar siswa sekolah, sehingga perlunya dilaksanakan penjagaan dan pengamanan di jalur khusus nya daerah-daerah tertentu tempat berkumpulnya anak sekolah, apabila di wilayah sukalarang titik temu antar anak sekolah berada di Tugu Macan Sukalarang serta Pengamanan terhadap anak-anak sekolah dasar yang bubaran sekolah ingin menyeberang jalan harus kita dibantu juga” ujar Kapolres Sukabumi Kota AKBP Ari Setyawan Wibowo Melalui Kapolsek Sukalarang AKP Asep Jenal abidin, S.E.

    Asep Jenal Abidin juga Mengatakan “kami (Kapolsek) Sudah memerintahkan personil Polsek Sukalarang untuk melaksanakan Pengamanan dan penjagaan untuk antisipasi terjadinya tawuran antar pelajar, kami Fokuskan di depan SMKN I Sukalarang dan Simpang tiga Tugu Macan Sukalarang.”

    polres sukabumi kota kota sukabumi akbp ari setyawan wibowo
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Peredaran Miras, Polsek Cisaat Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Asah Kemampuan, Polisi di Kota Sukabumi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll